Random News

Pemeriksaan Lemari
Upaya pembentukan santri disiplin 

Almunawwaroh, Bangko, Senin,3/11/2014, beberapa ustadz dan ustadzah telah berbaris rapi di depan gedung asrama putra. tidak seperti hari - hari senin sebelumnya. usut punya usut ternyata para asatidz akan menggelar pemeriksaan lemari. sebuah program "menakutkan" bagi para santri pelanggar. asatidz dibagi menjadi beberapa kelompok. satu kelompok terdiri dari 2-3 orang ustadz. satu-persatu ustadz mulai menggeledah lemari demi lemari. beberapa barang "haram" mulai ditemukan, seperti baju tidak sopan, benda tajam, rokok, bacaan tidak layak, dll.
pemeriksaan ini merupakan upaya para asatidz untuk mendidik santri agar lebih mengenal jati diri. dengan pemeriksaan lemari diharapkan santri dapat "memantaskan diri" dalam menggunkan sesuatu. namun, ada beberapa item barang yang seharusnya tidak disita, seperti bacaan novel fiksi islami yang berguna sebagai saran menanmah wawasan di bidang tulis meulis.
semoga pemeriksaan lemari yang dilaksanakan di pesantren-pesantren dapat memberi dampak positif bagi para santri, tidak hanya rutinitas dadakan tanpa manfaat.           

Share on Facebook Share on Google Plus

About TPQ/MT/RUMAH TAHFIZ. ROSI'ATUL ILMI

Hidup Itu Indah jangan Dibikin Susah. Depy Elpian "Hamparan Pugu" Kerinci Jambi.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar